Hallo Dokter Didi,
Salam kenal. Saya dpt linknya saat cari info soal kalo pipis terasa sakit. Putri saya umur 4 thn. Dalam seminggu ini, beberapa kali mengeluh sedikit sakit ketika pipis. Katanya di bagian tengah dari kemaluannya. Kira2 kenapa yah dok?
Apakah mungkin karena batu ginjal? Atau hanya panas dalam? Air kencingnya berwarna jernih/bening. Sekarang kami sedang memasuki musim panas. Apakah juga memperngaruhi? saya cek bagian luar tidak ada lecet/merah2 akibat panas misalnya. Saya sudah tanyakan dg hati2 ke anak saya.. dg bhs anak kecil. Dan 99% saya bisa pastikan tidak ada pelecehan seksual di sekolah.
Data lain:
* adanya kasus susu bubuk di china yg menyebabkan batu ginjal. Kami tinggal di china, anak saya minum dumex selama 3 tahun. 1 tahun terakhir kombinasi antara wyeth dan abbot.
Ketika heboh susu beracun, dumex tidak termasuk dalam daftar susu bubuk ber-melamine
* saya baca di internet,dibilang konsumsi kalsium dan vitamin D juga bisa menjadi penyebab gejala ginjal.
anak saya memang selang beberapa hari sekali suka saya beri tablet kalsium (khusus utk anak2). Karena katanya anak2 dalam masa pertumbuhan butuh kalsium. Juga kadang2 saya beri minyak ikan. Apakah perlu di stop.
Berapa asupan kalsium utk anak2 dalam masa pertumbuhan? Sebaiknya ke bagian apa yah kalo saya mau bawa cek putri saya. Dan apa saja yang harus dicek.
Ada yg bilang: cek urine dan USG. Mohon bantuan informasi dan sarannya yah dok.
Terima kasih jika berkenan membantu.
Salam,
yenni
_____________________________________________________________________
Yth Bu Yenni
Nyeri pipis biasanya disebabkan infeksi saluran kencing (urethritis). Sedangkan infeksi dan batu (minimal kristal) adalah dua hal yang tidak terpisahkan. Artinya jika ada infeksi biasanya ada batu, begitu juga sebaliknya...
Konsumsi kalsium yang berlebihan akan menyebabkan timbulnya batu atau minimal kristal di saluran ginjal.saluran kencing.
Kebutuhan kalsium pada anak:
Pemeriksaan yang bisa dilakukan : pemeriksaan lab urine dan Rongent (BNO)...dan pengobatannya tidak sulit...
Semoga membantu...
Salam kenal. Saya dpt linknya saat cari info soal kalo pipis terasa sakit. Putri saya umur 4 thn. Dalam seminggu ini, beberapa kali mengeluh sedikit sakit ketika pipis. Katanya di bagian tengah dari kemaluannya. Kira2 kenapa yah dok?
Apakah mungkin karena batu ginjal? Atau hanya panas dalam? Air kencingnya berwarna jernih/bening. Sekarang kami sedang memasuki musim panas. Apakah juga memperngaruhi? saya cek bagian luar tidak ada lecet/merah2 akibat panas misalnya. Saya sudah tanyakan dg hati2 ke anak saya.. dg bhs anak kecil. Dan 99% saya bisa pastikan tidak ada pelecehan seksual di sekolah.
Data lain:
* adanya kasus susu bubuk di china yg menyebabkan batu ginjal. Kami tinggal di china, anak saya minum dumex selama 3 tahun. 1 tahun terakhir kombinasi antara wyeth dan abbot.
Ketika heboh susu beracun, dumex tidak termasuk dalam daftar susu bubuk ber-melamine
* saya baca di internet,dibilang konsumsi kalsium dan vitamin D juga bisa menjadi penyebab gejala ginjal.
anak saya memang selang beberapa hari sekali suka saya beri tablet kalsium (khusus utk anak2). Karena katanya anak2 dalam masa pertumbuhan butuh kalsium. Juga kadang2 saya beri minyak ikan. Apakah perlu di stop.
Berapa asupan kalsium utk anak2 dalam masa pertumbuhan? Sebaiknya ke bagian apa yah kalo saya mau bawa cek putri saya. Dan apa saja yang harus dicek.
Ada yg bilang: cek urine dan USG. Mohon bantuan informasi dan sarannya yah dok.
Terima kasih jika berkenan membantu.
Salam,
yenni
_____________________________________________________________________
Yth Bu Yenni
Nyeri pipis biasanya disebabkan infeksi saluran kencing (urethritis). Sedangkan infeksi dan batu (minimal kristal) adalah dua hal yang tidak terpisahkan. Artinya jika ada infeksi biasanya ada batu, begitu juga sebaliknya...
Konsumsi kalsium yang berlebihan akan menyebabkan timbulnya batu atau minimal kristal di saluran ginjal.saluran kencing.
Kebutuhan kalsium pada anak:
- 1-3 tahun : 500mg per hari (kira-kira 2 gelas susu)
- 4-8 tahun : 800mg per hari (kira-kira 3 gelas susu)
- 9-18 tahun : 1300mg per hari (kira-kira 4 gelas susu)
Pemeriksaan yang bisa dilakukan : pemeriksaan lab urine dan Rongent (BNO)...dan pengobatannya tidak sulit...
Semoga membantu...